Layanan primer meliputi:
1. Paspor kesehatan/health screening regular
2. Vaksinasi (anak & dewasa)
3. Keluarga berencana
4. Pengobatan
5. Gawat darurat
6. Health talk/konsultasi/penyuluhan berbasis bukti/profiling database
7. Rujukan
Layanan primer komprehensif terbukti dapat menurunkan 50% biaya total kesehatan, meningkatkan kualitas hidup & produktivitas. Kesehatan adalan investasi jangka panjang.